fbpx
Jenis-jenis pajak

Baru Memulai Bisnis? Berikut Jenis-jenis Pajak yang Wajib Anda Penuhi!

Pajak adalah suatu kewajiban, bukan hanya untuk perseorangan, tapi juga untuk bisnis atau badan usaha. Keuntungan (profit) yang Anda peroleh dari usaha yang dijalankan wajib dibagi ke negara dengan membayar Pajak Penghasilan Badan. Pemerintah menetapkan pajak penghasilan berdasarkan pendapatan perse...
SPT Tahunan

Bisakah Menggunakan Konsultan Pajak untuk Lapor SPT Tahunan?

Bagi wajib pajak, membayar pajak tentu menjadi sebuah kewajiban yang perlu dilakukan sesuai peraturan pemerintah. Hal ini berlaku bagi semua wajib pajak, baik orang pribadi maupun badan. Namun, bagi para pelaku bisnis, apalagi yang telah memiliki perusahaan, mengurus pajak kerap menjadi sebuah hal y...
tax consultant

Apa Saja Tanggung Jawab Seorang Tax Consultant?

Membayar pajak adalah salah satu kewajiban warga negara. Dalam hal mengurus pajak, baik itu tanggungan milik orang pribadi maupun badan, ada kalanya Anda membutuhkan jasa konsultan pajak. Terutama bagi para pelaku bisnis, mengurus pajak menjadi salah satu pekerjaan yang cukup rumit karena berkaitan ...
Jasa akuntan

Kapan Sebaiknya Anda Menggunakan Jasa Akuntan untuk Bisnis?

Akuntan profesional dapat menangani lebih dari sekadar angka-angka umum untuk perusahaan. Jasa ini dapat menawarkan wawasan keuangan yang mendalam di setiap tahap pertumbuhan, mulai dari merekomendasikan struktur perusahaan terbaik, pengurangan pajak, hingga menangani audit bisnis dan menilai aplika...
business consultant

Business Consultant vs. Business Coach, Manakah yang Harus Dipilih?

Agar bisnis berkembang dengan baik dan lancar, banyak hal yang harus Anda lakukan. Misalnya bisa dengan meningkatkan kinerja perusahaan, meningkatkan kualitas sumber daya manusia, hingga memecahkan masalah bisnis secara cepat dan efektif. Selain itu, ada pula strategi bisnis yang digunakan, seperti ...
konsultan bisnis

Perbedaan antara Konsultan Bisnis dan Konsultan Manajemen

Tantangan dalam berbisnis sangatlah beragam, mulai dari masalah tentang penjualan, pemasaran, para pegawai, keuangan, dan masalah-masalah lain terkait perkembangan bisnis. Masalah-masalah tersebut perlu diselesaikan dengan efektif, baik antar-individu dalam tim maupun antara tim dengan atasan atau p...
Jasa konsultan bisnis

5 Hal yang Harus Diperhatikan saat Memilih Konsultan Bisnis

Dalam berbisnis, ada banyak hal yang perlu dipersiapkan dan diperhatikan. Semakin besar dan berkembang bisnis tersebut, akan semakin banyak pula tugas-tugas yang diperlukan. Hal ini tentunya akan berpengaruh terhadap kebutuhan sumber daya manusia, kebutuhan keahlian profesionalitas, dan dukungan tek...
Konsultan Pajak

Jangan Sampai Salah, Pastikan Konsultan Pajak Anda Memenuhi Persyaratan Berikut!

Jasa konsultan pajak sangat krusial bagi bisnis, baik itu untuk bisnis yang baru dirintis maupun bisnis bonafide yang profitnya besar. Sebab, pembayaran pajak bisa memengaruhi kelangsungan bisnis dan bagaimana suatu bisnis atau brand dipandang oleh masyarakat. Agar bisnis Anda tetap taat pajak sesua...
Tugas akuntan

Mengenal Perbedaan Tugas Akuntan dan Auditor, Jangan Sampai Tertukar!

Dalam mengurus masalah keuangan bisnis, ada beberapa jasa keuangan yang tersedia. Banyaknya jasa ini akhirnya membuat perusahaan bingung memilih mana yang perlu dipakai. Pasalnya, meski sangat membantu, Anda tetap harus memilih jasa yang tepat sesuai kebutuhan perusahaan. Dua di antara jasa keuangan...
Peran akuntan

Seberapa Penting Peran Akuntan bagi Bisnis? Ini Dia Penjelasannya!

Akuntan adalah individu yang menawarkan jasa untuk memantau serta mencatat alur keuangan, baik bagi perusahaan maupun individu. Hal ini membuat peran akuntan dalam perusahaan atau bisnis menjadi penting. Untuk lebih jelasnya, berikut ini adalah penjelasan mengapa bisnis membutuhkan jasa akuntan. Pen...